8 Cara Budidaya Udang Tambak, Anda Wajib Tahu
Budidaya udang tambak menjadi usaha yang menjanjikan karena Indonesia masih menjadi eksportir udang dunia. Sebagai pembudidaya, Anda tentu dapat melihat peluang ini. Namun, sebelum memulainya Anda perlu mengetahui bagaimana cara budidaya udang tambak. Mengapa Anda perlu memulai usaha budidaya udang tambak? Indonesia mampu mengekspor udang untuk pasar dunia sebesar kisaran 6,9 persen pada tahun 2015-2020. […]
8 Cara Budidaya Udang Tambak, Anda Wajib Tahu Read More »