Maintenance Mesin Pembangunan Pabrik Es Konsultasi Franchise & Bisnis Es

Alasan kamu memilih mesin es tube

5 Alasan Kamu Memilih Mesin Es Tube untuk Bisnis!

Apakah kamu ingin tahu alasan kamu memilih mesin es tube untuk bisnis? Dalam berbisnis makanan, mesin es sangat berpengaruh dalam menjaga kualitas makanan. Salah satu mesin es yang populer di Indonesia adalah mesin es tube.

Mesin es tube merupakan mesin es yang keluaran esnya berbentuk corong atau tabung. Es tersebut biasa digunakan untuk pendingin minuman atau mengawetkan makanan mentah, seperti daging atau ikan.

Mesin es tube banyak dipilih karena lebih higienis, sehat, dan lebih unik sehingga mudah digunakan. Perlu diketahui, PnD Ice Making System menyediakan mesin es tube berkapasitas besar yang bisa kamu pilih sesuai kebutuhan.

Sebelum itu, kamu harus tahu alasan kamu memilih mesin es tube daripada mesin lainnya. Hal ini berdasarkan dari reviu pelanggan PnD, serta riset di internet.

Alasan Kamu Memilih Mesin Es Tube

Alasan kamu memilih mesin es tube
Mesin Es Tube/PnD

Kita tahu bahwa mesin es yang berkualitas akan menjaga kualitas makanan yang lebih baik. Pastinya di setiap bisnis atau rumah tangga membutuhkan mesin es yang bisa digunakan untuk mengawetkan makanan, seperti sayuran, daging, dan ikan.

Meskipun begitu, ragamnya mesin es menjadi opsi yang bingung bagi pelanggan. Lalu, mengapa pelanggan harus memilih mesin es tube? Berikut alasan kamu memilih mesin es tube.

5 Alasan Memilih Mesin Es Tube

Berikut alasan kamu memilih mesin es tube.

1. Fungsional

Mesin Es Tube diketahui mampu menjaga kualitas berbagai jenis makanan, seperti sayuran, daging, dan ikan. Dengan hal ini, mesin es Tube menjadi mesin yang fungsional bagi pebisnis berskala rumah tangga, menengah, atau besar.

Mesin Es Tube juga dimanfaatkan sebagai alat produksi untuk es batu. Es batu tersebut menjadi kepentingan untuk kebutuhan produk makanan dan minuman, seperti kafe, restoran, warung makan, atau rumah tangga.

 

2. Cocok Berbagai Bidang dan Event Kuliner

Bagi kamu pelaku bisnis kuliner, maka mesin es tube adalah keharusan. Selain bentuk esnya yang unik dan praktis, mesin es tube terbilang cocok untuk kebutuhan lain, seperti perhotelan.

Dalam perhotelan, pasti ada bar, restoran, dan kafe yang dinikmati oleh setiap pelanggannya. Pastinya, mereka butuh mesin es tube untuk menyuplai kebutuhan es bagi minuman atau pengawetan makanan.

Selain itu, ciri khas dari keluaran mesin es ini adalah es batu yang dipotong dengan rapi dan terlihat bening. Alhasil, estetika dalam makanan/minuman penting untuk kepuasan pelanggan hotel kamu.

Selain itu, kebutuhan event, seperti pameran kuliner akan menjadi peran penting bagi mesin es tube. Pasalnya, mesin es ini diperlukan karena kapasitasnya yang besar sehingga suplai es batu tetap aman sepanjang pameran atau event tersebut.

 

3. Es Kristal dari Mesin Es Tube Sangat Berguna bagi Wajah

Selain menjadi bahan pengawetan makanan dan pendingin minuman, teryata es batu kristal bermanfaat untuk kesehatan wajah. Es batu kristal yang dihasilkan dari mesin es tube dapat membersihkan pori-pori wajah, menyamarkan kantung mata, serta mencerahkan wajah.

Kamu juga tidak perlu khawatir karena es batu kristal lebih higienis karena kamu hanya perlu menggunakan mesin es tube dari PnD. Di sisi lain, pengaplikasian untuk perawatan wajah dengan es batu kristal adalah cukup gosokkan es batu ke wajah, lalu cuci wajah seperti biasa.

Bagi kamu yang punya kantung mata hitam, celupkan sendok yang berisi wadah es batu kristal. Lalu, mulut sendok ditempel ke kelopak mata. Tetap jaga tempelan selama 5 menit. Lalu, bersihkan wajah dengan air seperti biasa.

 

4. Hemat Konsumsi Listrik

Mesin Es Tube dari Koller yang didistribusikan oleh PnD memiliki banyak manfaat. Salah satunya hemat listrik. Diketahui, Mesin es tube hanya memakan daya listrik sebanyak 85-90 kwh perton es batu yang dihasilkan.

Dengan kata lain, kamu tidak perlu takut akan tagihan listrik yang membengkak untuk perkembangan bisnismu.

 

5. Dapat Dikreasikan

Keluaran dari mesin es tube menjadi hal yang bisa kamu kreasikan. Kamu tahu bahwa estetika makanan juga penting untuk menggoda calon konsumen agar membeli.

Ditambah, jika produk makanan/minuman kamu menggunakan es batu. Maka, es batu dari mesin es tube menjadi hal yang bisa kamu kreasikan sekreatif mungkin.

 

Itulah beberapa informasi seputar alasan kamu memilih mesin es tube. Dalam mencari mesin es tube, kamu harus mencari distributor yang terpercaya dan memiliki layanan after sales yang berkualitas. Pastikan hubungi konsultan kami sekarang!

Leave a Comment

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Scroll to Top